Hubungan seks pasangan saat memasuki masa menopause sudah sulit mencapai kepuasan. Selain bosan dengan pasangan, alasan lainnya adalah masalah kesehatan yang sering diderita pasangan usia lanjut. Kebanyakan istri bingung bagaimana melayani suami saat melakukan hubungan seks ketika masa menopause. Istri yang sudah memasuki masa menopause memiliki rasa minder saat melayani suami. Usia mereka dianggap sebagai […]